Idaman hati datanglah datang lagi kemari
Jangan biarkan aku merana
Engkau menghilang entahkemana
Idaman hati
Mengapa kau datang lalu pergi lagi
Hati sudah gembira kini sunyi lagi
Mengapa kau datang hanya dalam mimpi
Tinggal bayanganmu terlintas di hati
Datanglah oh datanglah akan ku sambut mesra
Janganlah oh janganlah kau biarkan ku merana

TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGANNYA
Title= Chord Populer, Lirik dan Kunci Gitar Rita Sugiarto - Idaman Hati
Pengarang= Gitar Musik
Semoga artikel ini bermanfaat. Jika ingin mengutip baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke >> Pengarang= Gitar Musik
= TERIMA KASIH =
0 komentar:
Posting Komentar